OBAT TRADISIONAL UNTUK ATASI PENYAKIT USUS BUNTU

OBAT TRADISIONAL UNTUK ATASI USUS BUNTU

Usus adalah salah satu alat pencernaan manusia yang tugasnya menyerap sari-sari makanan untuk kemudian disebarkan ke seluruh tubuh. Apabila usus ini terganggu misalnya karena terjangkit penyakit yang di sebut dengan usus buntu, maka secara otomatis kerja usus tidak dapat berjalan dengan baik.

Untuk menyembuhkan penyakit ini biasanya dilakukan dengan jalan operasi, dan setelah operasi penderita dianjurkan untuk beristirahat dalam waktu yang cukup lama dan tidak boleh bekerja keras. Selain dengan cara modern seperti itu, ternyata usus buntu juga dapat disembuhkan dengan ramuan tradisional sebagai berikut:

Bahan-bahan yang diperlukan:

a. Beberapa ruas kunir.

b. Air perasan jeruk nipis.

c. Gula merah secukupnya, dan

d. Sedikit garam dapur.

Cara membuatnya :

1. Campurlah semua bahan yang disebutkan diatas menjadi satu, kemudian diseduh dengan air panas.

2. Aduklah hingga rata, lalu biarkan beberapa saat.

3. Ramuan tersebut diminum bila sudah dingin. lakukan setiap hari 2 kali sampai penyakit tersebut dapat disembuhkan.




Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 
Copyright © POPULAR HERBAL | Powered by Blogger | Template by